
Fritz Haber merupakan ilmuwan Yahudi pemenang hadiah Nobel yg membuat pupuk nitrogen yg murah dan jg membuat senjata kimia untuk Jerman pada Perang Dunia I. Adalah insektisida yg merupakan hasil karyanya yg banyak digunakan pada toko2 bahan makanan yg bertanggung jawab atas kematian sekitar 1,2 juta orang. Zyklon B-nya menjadi metode eksekusi gas yg lebih disukai di kamar2 gas selama Holocaust.
8. Agent Orange

Arthur Galston membuat zat kimia yg dapat mempercepat pertumbuhan kacang kedelai dan membuat tanaman tersebut dapat tumbuh di daerah yg memiliki musim2 pendek. Namun konsentrasi yg tinggi justru dapat membuat tanaman tersebut gundul. Konsentrasi zat kimia yg tinggi ini akhirnya dibuat sebagai herbisida walaupun si Galston uda memaparkan efek buruknya bagi manusia. Kemudian zat2 ini disuplai ke pemerintahan USA di dalam tong2 berstrip2 warna oranye dan 77 juta liter zat ini (kemudian disebut agent orange) disebarkan di Vietnam dan menyebabkan 400.000 kematian dan cacat dengan 500.000 kelainan pada kelahiran bayi.
7. Gatling Gun

Richard Jordan Gatling menemukan Gatling gun setelah ia menyadari bahwa kematian di Perang Sipil Amerika justru disebabkan oleh penyakit, bukan oleh peluru. Di tahun 1877, ia menulis: "Jika saya dapat membuat sebuah mesin - sebuah senjata - yg dengan kecepatannya dalam menembak, membuat seorang prajurit saja dapat melakukan peperangan seperti ratusan prajurit, maka saya dapat menggantikan keperluan akan prajurit yg banyak, dan konsekuensinya, peperangan dan penyakit akan berkurang banyak juga." Gatling gun ini malah sukses digunakan untuk memperluas kekuasaan kerajaan kolonial Eropa yg dengan bengisnya memberantas penduduk asli yg hanya memiliki senjata tradisional.
6. TNT

Tau TNT? Joseph Wilbrand merupakan ahli kimia Jerman yg menemukannya di tahun 1863 untuk bahan celupan warna kuning. TNT merupakan singkatan dari TriNiTroluene (doh rumus kimianya lupa gua, hahaha). Namun pada tahun 1902, kekuatan sebenarnya dari TNT ketahuan dan akhirnya TNT digunakan sebagai bahan peledak yg banyak dipake di Perang Dunia I dan II. Sampe sekarang TNT masih dipake untuk keperluan militer.
5. Leaded Petrol

Ini dia penyebab rusaknya ozon kita. Thomas Midgley menemukan bahwa CFC merupakan bahan pendingin yg lebih aman daripada bahan pendingin beracun lainnya seperti ammonia. Tapi nyatanya malah merusak ozon. Idenya yg terkenal lagi adalah menambahkan tetrahedryl lead (timbal tetrahedral) ke dalam bensin. Tapi nyatanya, ia justru menambah daftar panjang dosanya dengan menyebabkan orang2 keracunan timbal. Ia dijuluki sebagai seorang lelaki yg "memiliki dampak yg lbh besar pada atmosfer dibanding satu organisme tunggal mana pun dalam sejarah dunia."
4. Sarin Gas

Dr. Gerhard Schrader merupakan ahli kimia Jerman yg terspesialisasi dalam menemukan insektisida baru. Namun ia pernah menghasilkan penemuan yg "cacat" seperti sarin dan tabun, yg terkenal sbg nerve agent (ada yg tau maksudnya "agent" di sini apa?)
3. Nuclear Fusion

Sir Marcus Laurence Elwin Oliphant merupakan orang pertama yg menemukan bahwa inti hidrogen berat dapat direaksikan satu sama lain. Reaksi fusi ini merupakan dasar dari bom hidrogen.
2. Rockets

Roket tadinya dirancang untuk dapat membawa objek ke luar angkasa. Namun, tujuan ini berubah. Wernher von Braun merupakan ilmuwan yg membuat roket Nazi V2 yg telah membunuh 7.250 prajurit militer dan orang sipil serta 20.000 budak pekerja selama masa pembuatannya. Kemudian USA mengembangkan roket2 ICBM yg dapat membawa banyak hulu ledak nuklir. Dan akhirnya diciptakanlah roket Saturn V yg (katanya) berhasil membawa manusia ke bulan.
1. Ecstasy

Anton Köllisch mengembangkan 3,4-methylenedioxymethamphetamine (duh namanya panjang bener) sebagai obat untuk meredam pendarahan abnormal. Penemuan ini diabaikan selama 70 tahun sampai menjadi terkenal di club2 dance di awal 80an. Akhirnya zat ini menjadi empat besar obat ilegal yg telah membunuh sekitar 50 orang per tahun di UK. Anton Köllisch sendiri meninggal dalam Perang Dunia I.
-----------------------
Related Post:
Unik
- Speaker dengan bentuk paling keren
- Foto-foto kocak saat di jalan raya
- Inilah Foto-foto iklan yang unik dan aneh
- Inilah 7 Pilot unik di dunia
- Inilah 10 Ikan paling buas dan mematikan di muka bumi
- Mobil terunik di dunia
- Inilah gedung segitiga anti badai
- Hikmah Dari Si Penerobos Lampu Merah
- Hewan Misterius Dari Berbagai Belahan Dunia
- Bunglon Terkecil Di dunia
- 3 Polisi Anti Suap dan Paling Jujur Di Indonesia
- Artis Korea Tercantik Tahun 2012
- Gaun Pengantin Dengan Desain Yang Eksotis
- Kata-Kata Mutiara Yang Terdapat Dalam Film Naruto
- Arsitektur Rumah Pohon Yang Sangat Unik
- Fakta Unik Tentang Rambut Manusia Yang Mungkin Belum Anda Ketahui
- 10 Jenis Kendaraan Terbang Modern Paling Unik Dan Terbaru
- Inilah 8 Gaya Rambut Selebriti Terpopuler Sepanjang Masa
- 28 Tipe Cowo Dilihat dari Cara Menghadapi Cewe Yang Nangis
- INILAH ORANG INI MEMILIKI 10.000 LINK WEBSITE DI TUBUHNYA
- Membongkar Misteri batu yang berjalan
- INILAH SPORTJET 1926, MOTOR TUA BERMESIN JET
- Tips dan Trik Unik Agar Anda Tidak Kecopetan
- Tempat Terlarang Untuk Tidur
- Perilaku Hewan-Hewan yang Dipercaya Dapat Memberikan Tanda Perubahan Cuaca & Bencana
Pengetahuan
- Bahaya Kesehatan Jika Terkena Radiasi Nuklir
- Kecerdasan Ditentukan Saat Tidur ? ?
- Kebiasaan Buruk Yang Baik Bagi Kesehatan
- 10 negara yang belum pernah terdengar didunia atau tidak terkenal
- Buah Manggis Ternyata Bisa Melawan Kanker
- Pentingnya Sahabat Untuk Kesehatan Anak
- Manfaat Lain Dari Memakan Cokelat
- Negara-negara Superpower Di Asia
- Inilah Sejarah Roket dan Rudal di Indonesia
- Inilah 8 Gaya Rambut Selebriti Terpopuler Sepanjang Masa
- Bekerja Dengan Berkelompok Dapat Membuat Kinerja Otak Menurun
- 10 Perubahan Kecil untuk Hidup Yang Lebih Lama
- Membongkar Misteri batu yang berjalan
- Tempat Terlarang Untuk Tidur
- Perilaku Hewan-Hewan yang Dipercaya Dapat Memberikan Tanda Perubahan Cuaca & Bencana
- FAKTA - Bahwa Jalan Kaki Bisa Sembuhkan 8 Jenis Penyakit
- Miliaran Manusia Bakal Kekurangan Air Tahun 2050
- 7 Manfaat Bunga Bagi Kesehatan
- Sarapan Kue Coklat Membantu Turunkan Berat Badan
- Benda Langit Terbesar Yang Pernah Di Temukan
- Perawatan Tubuh Yang Wajib Dilakukan Oleh Wanita
- Cara Mengetahuai Orang Sedang Berbohong
- Waw...Ternyata Ayam Bisa Berganti Kelamin Secara Alami
- Bentuk-Bentuk Robot Tempo Dulu
- 10 tanda-tanda anak pintar, Apakah Kamu Termasuk?